Live Streaming Jakarta Electric PLN vs Yogya Falcons di Proliga 2025 Hari Ini 3 Januari

Live Streaming Jakarta Electric PLN vs Yogya Falcons di Proliga 2025 Hari Ini 3 Januari
Live Streaming Jakarta Electric PLN vs Yogya Falcons di Proliga 2025/Instagram @jevolley.id

Volinesia - Inilah cara nonton live streaming Jakarta Electric PLN vs Yogya Falcons di kompetisi Proliga 2025.

Kompetisi bola voli profesional Indonesia Proliga 2025 telah bergulir. laga Jakarta Electric PLN vs Yogya Falcons jadi pertandingan pembuka putaran 1.

Pertandingan Jakarta Electric PLN vs Yogya Falcons berlangsung di GOR Jatidiri Semarang, Jawa Tengah pukul 15.30 WIB.

Berstatus sebagai runner up Proliga 2024 lalu, Jakarta Electric PLN tidak ingin meremehkan tim voli putri Yogya Falcons.

Meski diperkuat pemain-pemain muda, Yogya Falcons memiliki 2 pemain asing berpengalaman yaitu Sabina Altynbekova dan Ivy May Villa.

Laga Proliga 2025 antara Jakarta Electric PLN vs Yogya Falcons sangat dinantikan volimania.

Pasalnya, pertandingan ini jadi laga pembuka kompetisi Proliga 2025. Volimania juga ingin menyaksikan aksi dari Sabina Altynbekova.

Seperti diketahui, Sabina Altynbekova merupakan pemain asing asal Kazakhstan yang memiliki banyak idola di Indonesia.

Berbagai prestasi dan penghargaan telah diraih Sabina Altynbekova. Pemain asing Yogya Falcons ini sangat dinantikan aksinya di lapangan.

Selain itu, Jakarta Electric PLN juga punya andalan di kompetisi Proliga 2025. Ada 2 pemain asing berkualitas yang telah bergabung.

Valentina Diouf dan Polina Shemanova jadi andalan Jakarta Electrik PLN mengarungi kompetisi Proliga 2025.

Berikut ini Volinesia sajikan link live streaming Jakarta Electric PLN vs Yogya Falcons jelang pertandingan Proliga 2025 hari ini dimulai.

Live Streaming Voli Putri Jakarta Electric PLN vs Yogya Falcons


Demikian informasi terkait live streaming voli putri Jakarta Electric PLN vs Yogya PLN di Proliga 2025.***
Artikel Selanjutnya Artikel Sebelumnya

Voli Pilihan Editor